DENTAL SCALING / PEMBERSIHAN KARANG GIGI

Before dan After Treatment Kami

Apa itu Perawatan Pembersihan Karang Gigi?
Scaling gigi sendiri merupakan prosedur yang dilakukan untuk membersihkan gigi dari karang atau tartar dengan dibantu menggunakan alat yang disebut ultrasonic scaler. Scalling gigi adalah pemeriksaan gigi non-operasi yang dianggap ampuh untuk menghilangkan karang dan plak yang menempel di gigi.
Manfaat Scalling Gigi
  1. Mencegah terjadinya gigi berlubang. 
  2. Membantu menghilangkan noda pada gigi. 
  3. Menghindari bau mulut. 
  4. Melindungi gigi dari berbagai masalah kesehatan, misalnya gingivitis.
Biaya Dental Scaling di BDental
Biaya pembersihan karang gigi di BDental tergantung dari banyaknya karang gigi. Biaya yang ditawarkan oleh Klinik BDental sudah termasuk untuk pembersihan karang gigi atas dan bawah. Untuk memperoleh hasil pembersihan karang gigi dengan hasil yang maksimal, sebaiknya Kawan BDental konsultasikan dahulu ya dengan dokter gigi di BDental.